Benchmarking adalah
teknik manajemen untuk mengukur performa atau hasil kerja, dengan
membandingkannya dengan parameter atau ukuran terbaik yang dikenal di pasar dan
biasanya ditunjukkan oleh perusahaan-perusahaan pemimpin pasar.
Benchmarking akan
memaksa perusahaan untuk terus menerus memperbaiki diri dan pada suatu saat
dengan mempersatukan beberapa faktor atau business drivers menjadi
terbaik, tanpa terasa perusahaan akan mengalami kemajuan yang pesat dan berdaya
saing unggul dibandingkan dengan pesaing-pesaingnya.
pada kesempatan kali ini penulis akan mencoba membandingkan
2 buah komputer dengan menggunakan software CPU-Z. CPU-Z adalah software untuk
mengetahui beberapa informasi penting mengenai komponen komponen utama dari PC
kita, sepeti Prosessor(CPU), Cache, mainboard, memori (RAM),dan SPD.
Software dengan ukuran kecil ini lumayan canggih dan akurat saat mengenali prosessor yang kita pakai, seperti nama dan nomor, ukuran, kecepatan, multiplier, clocks, dsb.
Pada tab mainboard, kita dapat melihat informasi mengenai VGA, BIOS, Chipset dsb. sedangkan pada tab memory, ditampilkan informasi modul, frekuensi, nomor seri, dan menurut saya ini sangat berguna sekali seumpama kalau kita mau upgrade atau ganti memory.
Bagi yang hobi otak-atik PC, seneng ber eksperiment dan hobby overclocking, pasti sudah pada tahu dengan ini software.
Software dengan ukuran kecil ini lumayan canggih dan akurat saat mengenali prosessor yang kita pakai, seperti nama dan nomor, ukuran, kecepatan, multiplier, clocks, dsb.
Pada tab mainboard, kita dapat melihat informasi mengenai VGA, BIOS, Chipset dsb. sedangkan pada tab memory, ditampilkan informasi modul, frekuensi, nomor seri, dan menurut saya ini sangat berguna sekali seumpama kalau kita mau upgrade atau ganti memory.
Bagi yang hobi otak-atik PC, seneng ber eksperiment dan hobby overclocking, pasti sudah pada tahu dengan ini software.
Berikut ini saya akan coba membandingkan 2 buah laptop menggunakan
software CPU-Z, tetapi hanya membandingkan bagian CPU dan Memory :
Laptop AXIOO
Pertama kita lihat bagian dari CPU
Processor : Name
= Intel Celeron T3000
Specification
= Celeron(R) Dual-Core CPU T3000 @ 1.80GHz
Clock : Core
Speed = 1799.7 MHz
Bus
Speed = 200.0 MHz
Rate
FSB = 799.9 MHz
Bagian Dari Memory
Bagian Dari Memory
General : Type
= DDR2
Size
= 1024 Mbytes
Channels
= Single
Timings DRAM
Frequency = 333.3 MHz
FSB:DRAM
= 6:10
CAS#Latency
(CL) = 5.0 Clocks
RAS#
to CAS# Delay (tRCD) = 5 Clocks
RAS#
Precharge (tRP) = 5 clocks
Cycle
Time (tRAS) = 15 Clocks
Dan selanjutnya adalah Laptop DELL
Bagian
dari CPU
Processor : Name
= Intel Pentium B940
Specification
= Intel(R) Pentium(R) CPU B940 @ 2.00GHz
Clock : Core
Speed = 798.4 MHz
Bus
Speed = 99.8 MHz
General : Type
= DDR3
Size
= 2048 Mbytes
Channels
= Single
Timings DRAM
Frequency = 665.3 MHz
FSB:DRAM
= 1:5
CAS#Latency
(CL) = 9.0 Clocks
RAS#
to CAS# Delay (tRCD) = 9 Clocks
RAS#
Precharge (tRP) = 9 clocks
Cycle
Time (tRAS) = 24 Clocks
Dari data yang kita peroleh diatas dapat
disimpulkan bahwa kecepatan processor dari laptop DELL itu lebih cepat dari
laptop AXIOO. Dan juga RAM yang digunakan pada Laptop AXIOO itu adalah DDR2,
Sedangkan laptop DELL itu menggunakan RAM DDR3.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar